YOGHURT CISANGKUY

mencicipi yoghurt yang satu ini bisa membuat kita lupa bahwa minuman ini berbahan dasar susu yang difermentasi.Berbagai aneka rasa yoghurt dapat kita cicipi di tempat ini, sebut saja strawberry, grape, lychee, mocca, vanila dan lain-lain. Selain itu kita juga dapat memilih cara penyajiannya seperti juice (buah dan yoghurt di blend bersama), non juice (buah dan yoghurt tidak diblend) atau special juice (buah dan yoghurt di blend bersama plus potongan buah segar yang menyertainya). Semua pilihan yoghurt ini dapat kita nikmati dengan harga yang relatif cukup terjangkau.











Tempat yang nyaman, segaligus banyak jajanan yang bisa anda temukan di deretan jl. cisangkuy, tak lupa kami informasikan bila hari minggu di jalan cisangkuy banyak permainan bagi anak maupun jajanan, karena setiap hari minggu di gasibu selalu ngadain pasar kaget ?! berbagai macam ada disana.






















bagi anda yang berkunjung ke bandung tak lengkap rasanya bila tak menikmati segelas yoghurt cisangkuy, yoghurt cisangkuy terletak di Jl. Cisangkuy (daerah Jl. Diponegoro/Gedung Sate/Gasibu). Disana akan langsung anda temukan banyak jejeran mobil, yang lagi parkir.




Share this article :

Posting Komentar

 
Support : Ginanjar History | Culture Of Indonesia | Anime Movie
Copyright © 2011. The Best Information Review - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger